“One of the most valuable things we can do to heal one another is listen to each other’s stories.”
— Rebecca Falls
Great angkatan ketiga ditujukan bagi individu yang mengalami pikiran untuk mengakhiri hidupnya. Salah satu upaya untuk memulihkan dari pikiran bunuh diri adalah terkoneksi dengan orang lain serta mendapat support system.
Khusus individu usia 18 tahun ke atas yang memiliki pikiran bunuh diri.
Proses terapi pada Great akan menggunakan Reconnect Compassion Therapy (RCT) dan didampingi oleh terapis RCT Ad Familia Indonesia.
Peserta diajak memproses hal yang dirasakan dan dipikirkan yang berhubungan dengan suicidal thought. Terapis akan membantu peserta untuk menemani proses penerimaan dan menjaga kesehatan mental